Juli 17, 2016

Hasil Tetasan Telur Pada Pokemon Go Menurut Jarak Tetasnya


Fredi Yana - Pada game Pokemon Go ada beberapa fitur yang disematkan pada game tersebut, mulai dari menangkap pokemon, mencari PokeStop, GYM, dan lain sebagainya. Tapi bagi kalian yang bermain game Pokemon Go pasti tidak asing dengan yang namanya Telur Pokemon.

Telur pokemon ini kita bisa dapatkan pada saat kita mengunjungi PokeStop, dan isi dalam telur pokemon ini juga bervariasi yang kita tidak tau apa yang akan kita dapatkan juka kita tetaskan dan pokemon apa yang akan lahir. Cara penetasannya bukan dengan cara mengeraminya seperti telur pada umumnya ya guys.
Baca juga : Inilah Alasan Mengapa Tempat Ibadah Jadi PokeStop Pada Pokemon Go
Penetasan telur ini kalian lakukan hanya dengan cara kalian berjalan, setiap telur yang kita dapatkan pastinya berbeda jarak untuk penetasannya mulai dari 2km, 5km, dan 10km. Emang aneh yah game ini, kita malah disuruh untuk benar-benar bergerak dalam mencari sebuah item di game tersebut.

Nah disini saya akan memberikan pembahasan tentang Hasil Tetasan Telur Pada Pokemon Go Menurut Jarak Tetasnya, ini saya dapatkan dari salah satu group di Facebook semoga saja membantu dalam penetasan telur kalian agar bisa menghemat inkubator penetas telurnya.
Baca juga : Beginilah Cara Mendapatkan Pikachu di Game Pokemon Go

  • Telur dengan jarak 2km :

Jarak 2km ini adalah jarak yang paling dekat dari tiga macam telur berdasarkan jarak tetasnya, memang jarak seperti ini sulit untuk mendapatkan pokemon yang bagus tapi apabila kalian memang penasaran kalian boleh menetaskannya. Hasil dari tetasan telurnya mungkin adalah salah satu dari daftar pokemon dibawah ini :



  • Telur dengan jarak 5km : 

Telur jarak 5km ini adalah jarak sedang yang ditempuh dalam penetasan telur pokemon, jarak yang lumayan untuk sekedar menetaskan telur yah tapi sambil penetasan kita bisa mencari pokemon juga sih :D. Dibawah adalah daftar pokemon yang kita dapat pada saat penetasan telur tersebut :



  • Telur dengan jarak 10km : 

Jarak 10km ini adalah jarak yang terjauh untuk penetasan telur, jarak sejauh itu bisa kita gunakan untuk penangkapan pokemon dan bisa mendapatkan banyak pokemon yah :D. Nah untuk daftar pokemon yang didapatkan pada saat menetas kemungkinan salah satu dari daftar dibawah ini :


Sekian dulu tulisan saya yang berjudul Hasil Tetasan Telur Pada Pokemon Go Menurut Jarak Tetasnya, semoga bermanfaat dan menjadi referensi buat kalian untuk semangat menetaskan telurnya

Hasil Tetasan Telur Pada Pokemon Go Menurut Jarak Tetasnya Rating: 4.5 Diposkan Oleh: Unknown